Membuat HTML di dalam Postingan

Sebagai seorang newbie yang baru ingin memulai ngeblog pastilah ingin juga melakukan sebuah postingan, posting untuk menambah perbendaharaan postingan,karena sebuah blog apabila tidak ada postingan terasa gersang => bukan gesang loh.

Namun sewaktu akan coba posting dan didalam postingan tersebut terdapat kode Html,Script maka blogger tidak melewatkan hasil postingan tersebut.Setelah coba utak-atik di dalam menu Posting ->post option /pilihan posting eh ketemu button radio yang bertuliskan :

Setelan Tulis
  • Tafsirkan HTML yang diketik 
  • Tunjukkan HTML apa adanya [check yg ini]
Setelah dilihat hasilnya alhamdullilah ternyata sesuai dengan keinginan  yang dimaksud,memang sebelumnya dengan melakukan screenshoot kemudian image di edit dan insert ke dalam postingan.
Ada juga beberapa postingan temens dari hasil googling yang meletakkan Script/kode kedalam template dengan melakukan phrase.

Begitu dech ....Selamat Mencoba

Artikel Terkait Lainnya :



0 komentar:

:: Terima kasih Anda Telah Memberikan Komentar Atas Blog Ini ::

Posting Komentar

" Terima Kasih Banyak "

Tutorial blog ,Trik &Tips, Freeware © 2010. Design by :Bloggers Sponsored by: Makna-iLmu